HP Termahal di Dunia & Indonesia Rekomendasi Terbaru 2019
Harga memang tidak pernah bohong. Sebagian besar HP yang berteknologi canggih masuk ke kelompok HP mahal atau biasa disebut high-end. Selain itu, HP tersebut adalah produk flagship dari sebuah brand. Flagship berarti produk unggulan dan secara khusus menyasar pasar high-end.
Penggunaan HP lebih dari sekedar alat komunikasi. HP kini lebih dikenal dengan nama smartphone memiliki fitur canggih dengan spek tinggi. Tentu saja, kamu harus merogoh kocek lebih dalam untuk mendapatkan HP Termahal yang sesuai dengan spek canggih tersebut.
Berikut ini, kamu akan melihat beberapa HP yang masuk kategori mahal. Nama-nama brand mereka pasti sudah umum diketahui masyarakat. Beberapa dari brand tersebut masih tergolong baru dan sebagian lagi adalah pemain lama.
HP Termahal di Dunia & Indonesia Terbaru 2019
1. Huawei Mate RS Porsche Design
Harga Rp 20.699.000
Spesifikasi :
Layar: AMOLED 6.0 inches, 1440 x 2880 pixels, 18:9 ratio
Chipset: Hisilicon Kirin 970 (10 nm)
CPU: Octa-core (4×2.4 GHz Cortex-A73 & 4×1.8 GHz Cortex-A53)
GPU: Mali-G72 MP12
Memori Internal: 256/512 GB, 6 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: Triple: 40 MP, f/1.8, 27mm (wide), 1/1.7″, OIS, PDAF/Laser AF + 20 MP B/W, f/1.6, 27mm (wide), 1/2.7″, OIS, PDAF/Laser AF + 8 MP, f/2.4, 80mm (telephoto), 1/4″, 3x optical zoom, OIS, PDAF/Laser AF
Kamera Depan: 24 MP, AF, f/2.0
OS & Baterai: Android 8.1 (Oreo), 4000 mAh
Jika membahas HP Termahal di Dunia, nama Huawei mate RS Porsche Design. Huawei mengadopsi desain bezel less sehingga layar memenuhi bagian depan HP. Ukuran screen adalah 6 inch yang nyaman digenggam. Huawei menempatkan baterai kapasitas 4000 mah.
Fitur utama dari HP ini adalah kamera dengan resolusi 40 MP. Kamu tidak perlu membawa kamera saku karena angka tersebut sudah cukup menunjukkan kualitas gambar dan video yang akan diperoleh. Kapasitas RAM 6GB dan sistem operasi Android 8.1 atau Oreo.
2. Apple iPhone Xs Max
Harga Rp 19.149.000
Spesifikasi :
Layar: Super AMOLED 6.5 inches, 1242 x 2688 pixels, 19.5:9 ratio
Chipset: Apple A12 Bionic (7 nm)
CPU: Hexa-core (2×2.5 GHz Vortex + 4×1.6 GHz Tempest)
GPU: Apple GPU (4-core graphics)
Memori Internal: 64/256/512 GB, 4 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: 12 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, OIS, PDAF + 12 MP, f/2.4, 52mm (telephoto), 1/3.4″, 1.0µm, OIS, PDAF, 2x optical zoom
Kamera Depan: 7 MP, f/2.2, 32mm (standard)
OS & Baterai: iOS 12, 3174 mAh
Nama Apple dan iPhone seolah jaminan mutu dari sebuah smartphone. Setelah merilis versi X, kini Apple juga mengeluarkan iPhone Xs Max. Tampilannya mirip dengan seri X lain, tapi spek yang dimiliki lebih canggih.
Desain menggunakan layar ukuran 6.2 inch dan tipe Amoled. Kamera beresolusi 12 MP dan RAM selonggar 4 GB. Untuk processor, smartphone ini dilengkapi oleh Apple A12 Bionic. Fitur lain adalah face recognition, serta iOS 12 sebagai sistem operasi.
3. Apple iPhone Xs
Harga Rp 16.800.000
Spesifikasi :
Layar: Super AMOLED 5.8 inches, 1125 x 2436 pixels, 19.5:9 ratio
Chipset: Apple A12 Bionic (7 nm)
CPU: Hexa-core (2×2.5 GHz Vortex + 4×1.6 GHz Tempest)
GPU: Apple GPU (4-core graphics)
Memori Internal: 64/256/512 GB, 4 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: 12 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, OIS, PDAF + 12 MP, f/2.4, 52mm (telephoto), 1/3.4″, 1.0µm, OIS, PDAF, 2x optical zoom
Kamera Depan: 7 MP, f/2.2, 32mm (standard)
OS & Baterai: iOS 12, 2658 mAh
Apple meluncurkan sebuah produk yang diberi nama iPhone XS. Smartphone ini adalah pembaharuan dari versi X. Dimensi ukuran adalah 5.8 inch dan memiliki RAM 4 GB. Desain mengadopsi bezel less dimana screen memenuhi hampir seluruh bagian depan smartphone.
Untuk processor, iPhone XS menggunakan Apple A12 bionic dan Apple GPU untuk grafis. Sistem operasinya adalah iOS 12 yang dapat diupgrade ke versi 12.1 atau lebih baru. Kamera beresolusi 12 MP dan smartphone dilengkapi pula dengan face recognition.
4. Google Pixel 3 XL
Harga Rp 17.500.000
Spesifikasi :
Layar: P-OLED 6.3 inches, 1440 x 2960 pixels, 18.5:9 ratio
Chipset: Qualcomm SDM845 Snapdragon 845 (10 nm)
CPU: Octa-core (4×2.5 GHz Kryo 385 Gold & 4×1.6 GHz Kryo 385 Silver)
GPU: Adreno 630
Memori Internal: 64/128 GB, 4 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: 12.2 MP, f/1.8, 28mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, OIS, dual pixel PDAF
Kamera Depan: 8 MP, f/1.8, 28mm (wide), PDAF + 8 MP, f/2.2, 19mm (ultrawide), no AF
OS & Baterai: Android 9.0 (Pie), 3430 mAh
HP termahal di Indonesia berikutnya adalah Google Pixel 3 XL. Sejak era Nexus, Google beberapa kali memproduksi smartphone sendiri dan Pixel adalah varian terbarunya. Pixel 3 XL memiliki dimensi 6.3 inch dan layar tipe bezel less.
Kamera memiliki resolusi 12 MP. CPU dan GPU yang digunakan adalah Snapdragon 845 dan Adreno 630. Kapasitas RAM sebesar 4 gb dan penyimpanan internal adalah 64 GB. Untuk sistem operasi, Google telah memberikan Android 9.0 atau dikenal dengan kode Pie.
Fitur lain adalah sensor sidik jari, kompas, barometer, dan accelerometer. Google juga menggunakan Gorilla Glas 5 sebagai proteksi untuk Pixel 3 XL. Secara umum, ini adalah produk premium dan mahal dengan spek tinggi buatan Google.
Lihat juga: Daftar Merk HP Terbaik dan Terlaris
5. Samsung Galaxy Note 9
Harga Rp 11.688.000
Spesifikasi :
Layar: Super AMOLED 6.4 inches, 1440 x 2960 pixels, 18.5:9 ratio
Chipset: Exynos 9810 Octa (10 nm)
CPU: Octa-core (4×2.7 GHz Mongoose M3 & 4×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G72 MP18
Memori Internal: 512 GB, 8 GB RAM or 128 GB, 6 GB RAM
Memori Eksternal: microSD, up to 512 GB
Kamera Belakang: 12 MP, f/1.5-2.4, 26mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, dual pixel PDAF, OIS + 12 MP, f/2.4, 52mm (telephoto), 1/3.4″, 1.0µm, AF, OIS, 2x optical zoom
Kamera Depan: 8 MP, f/1.7, 25mm (wide), 1/3.6″, 1.22µm, AF
OS & Baterai: Android 8.1 (Oreo), 4000 mAh
Jika berbicara tentang HP mahal dan spek tinggi, nama Samsung tidak dapat dikesampingkan. Salah satu flagship dari Galaxy series yang baru saja diluncurkan adalah Samsung Galaxy Note 9. Smartphone ini memiliki layar 6.4 inch.
Kameranya beresolusi 12 MP dan baterai berkapasitas 4000 mah. Note 9 menggunakan chipset snapdragon 845 dan exynos 9810. Untuk sistem operasi, Note 9 memilih Android 8.1 dengan fitur upgrade ke versi baru.
Bagi penyuka foto selfie, kamu bisa memanfaatkan kamera depan dengan resolusi 8 MP. Kedua kamera memiliki fitur LED flash, panorama, dan auto HDR. Semuanya adalah pembaharuan dari Note terdahulu.
6. Huawei Mate 20 Pro
Harga Rp 15.500.000
Spesifikasi :
Layar: AMOLED 6.39 inches, 1440 x 3120 pixels, 19.5:9 ratio
Chipset: HiSilicon Kirin 980 (7 nm)
CPU: Octa-core (2×2.6 GHz Cortex-A76 & 2×1.92 GHz Cortex-A76 & 4×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G76 MP10
Memori Internal: 256 GB, 8 GB RAM or 128 GB, 6 GB RAM
Memori Eksternal: Nano Memory, up to 256 GB
Kamera Belakang: Triple: 40 MP, f/1.8, 27mm (wide), 1/1.7″, PDAF/Laser AF + 20 MP, f/2.2, 16mm (ultrawide), 1/2.7″, PDAF/Laser AF + 8 MP, f/2.4, 80mm (telephoto), 1/4″, 5x optical zoom, OIS, PDAF/Laser AF
Kamera Depan: 24 MP, f/2.0, 26mm (wide)
OS & Baterai: Android 9.0 (Pie), 4200 mAh
Huawei juga tidak tinggal diam dengan gencarnya produk flagship dari banyak pabrikan. Salah satu produk premium yang diluncurkan adalah Huawei Mate 20 Pro. Desainnya mengadopsi bezel less.
Yang menarik adalah kamera dengan resolusi 40 MP. Angka tersebut termasuk terbesar di kelas premium dibanding produk lain. Kamera tersebut menggunakan tiga lensa.
Smartphone ini menggunakan chipset Hisilicon Kirin 980 dan GPU dari Mali G76 MP10. Baterai berkapasitas 4000 mah dan sistem operasinya adalah Android 9.0 atau Pie. Tentu saja, pengguna dapat melakukan upgrade jika versi terbaru telah rilis.
7. Apple iPhone XR
Harga Rp 14.095.000
Spesifikasi :
Layar: IPS LCD 6.1 inches, 828 x 1792 pixels, 19.5:9 ratio
Chipset: Apple A12 Bionic (7 nm)
CPU: Hexa-core (2×2.5 GHz Vortex + 4×1.6 GHz Tempest)
GPU: Apple GPU (4-core graphics)
Memori Internal: 64/128/256 GB, 3 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: 12 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2.55″, 1.4µm, OIS, PDAF
Kamera Depan: 7 MP, f/2.2, 32mm (standard)
OS & Baterai: iOS 12, 2942 mAh
Apple iPhone XR masuk kategori HP termahal terbaru karena beberapa alasan. Pertama, desain sangat modern dengan layar sebesar 6.1 inch dan kamera 12 MP. Selain itu, fitur lain adalah face recognition serta fingerprint.
Apple menempatkan A12 Bionic sebagai chipset. Teknologinya lebih cepat dan efisien dibanding versi sebelumnya. Sistem operasi adalah iOS 12 yang dapat diperbaharui ke versi 12.1 atau lebih tinggi.
8. Samsung Galaxy S9+
Harga Rp 10.799.000
Spesifikasi :
Layar: Super AMOLED 6.2 inches, 1440 x 2960 pixels, 18.5:9 ratio
Chipset: Exynos 9810 Octa
CPU: Octa-core (4×2.7 GHz Mongoose M3 & 4×1.8 GHz Cortex-A55)
GPU: Mali-G72 MP18
Memori Internal: 64/128/256 GB, 6 GB RAM
Memori Eksternal: microSD, up to 400 GB (dual SIM model only)
Kamera Belakang: Dual: 12 MP (f/1.5-2.4, 26mm, 1/2.55″, 1.4 µm, Dual Pixel PDAF) + 12MP (f/2.4, 52mm, 1/3.6″, 1 µm, AF), OIS, phase detection autofocus, 2x optical zoom, LED flash
Kamera Depan: 8 MP (f/1.7, 25mm, 1/3.6″, 1.22 µm), autofocus, 1440p@30fps, dual video call, Auto HDR
OS & Baterai: Android 8.0 (Oreo), 3500 mAh
Varian terbaru dan premium di Galaxy S adalah Samsung Galaxy S9+ atau S9 plus. Smartphone ini lebih panjang dari versi S9 karena berukuran 6.2 inch. Selain itu, kapasitas RAM juga besar yaitu 6 GB dengan baterai 3500 mah.
Galaxy S9+ menggunakan chipset dari Snapdragon 854 dan Exynos 9810. Kedua memberikan performa yang sama. Fitur lain adalah face recognition, beberapa sensor, serta sidik jari. Sistem operasi adalah Android 8.1 atau Oreo.
9. Asus ROG Phone
Harga Rp 16.800.000
Spesifikasi :
Layar: AMOLED 6.0 inches, 1080 x 2160 pixels, 18:9 ratio
Chipset: Qualcomm SDM845 Snapdragon 845
CPU: Octa-core (4×2.96 GHz Kryo 385 Gold & 4×1.7 GHz Kryo 385 Silver)
GPU: Adreno 630
Memori Internal: 128/512 GB, 8 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: Dual: 12 MP + 8 MP, PDAF, LED flash
Kamera Depan: 8 MP
OS & Baterai: Android 8.1 (Oreo), 4000 mAh
Nama Asus sudah tidak asing lagi di industri smartphone. Kini, Asus meluncurkan produk premium yang diberi nama Asus ROG Phone. Smartphone ini didedikasikan untuk para gamer.
Layar berukuran 6.0 inch dan RAM sebesar 8GB. Angka tersebut sangat besar mengingat sebagian besar smartphone masih dibawah 6 GB. Sistem operasinya adalah Android 8.1 atau Oreo. Chipset menggunakan Snapdragon 845 dan kamera 12 MP.
Bagi gamer, smartphone ini layak untuk dipilih. Selain desain futuristic, spek internal sangat mumpuni. ROG adalah brand Asus yang khusus menyediakan perangkat game.
10. Oppo Find X
Harga Rp 12.298.888
Spesifikasi :
Layar: AMOLED 6.42 inches, 1080 x 2340 pixels, 19.5:9 ratio
Chipset: Qualcomm SDM845 Snapdragon 845
CPU: Octa-core (4×2.8 GHz Kryo 385 Gold & 4×1.7 GHz Kryo 385 Silver)
GPU: Adreno 630
Memori Internal: 128/256 GB, 8 GB RAM
Memori Eksternal: –
Kamera Belakang: Pop-up Dual: 16 MP (f/2.0, 1/2.6″, 1.22µm, PDAF, OIS) + 20 MP (f/2.0, 1/2.8″, 1.0µm), dual-LED dual-tone flash
Kamera Depan: Pop-up 25 MP (f/2.0)
OS & Baterai: Android 8.1 (Oreo), 3730 mAh
Meskipun Oppo terhitung baru di industri smartphone, namanya langsung melejit karena produk premium yang baru saja diluncurkan. Oppo Find X adalah salah satu HP termahal di Dunia dengan banyak fitur unggulan.
Layar menggunakan ukuran 6.42 inch yang nyaman digenggam. Desain mengadopsi bezel-less yaitu screen menutup hampir seluruh bagian depan smartphone. Oppo memberikan kamera dengan resolusi 12 MP. RAM sebesar 8GB.
Chipset yang digunakan adalah Snapdragon 845 serta GPU berasal dari Adreno 630. Sistem operasinya adalah Android 8.1 yang dapat diupgrade ke versi terbaru. Smartphone ini juga dilengkapi beberapa sensor untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan.
Dari penjelasan diatas, banyak smartphone atau HP yang masuk kategori mahal. Apple, Samsung, Huawei, Asus, dan Google adalah pemain lama yang sudah lebih dulu menancapkan produknya di kelas HP termahal di Dunia.
Terpopuler 2019
hp termahal di indonesia 2019
hp termahal di dunia 2018
hp termahal di dunia 2019
hp termahal di dunia 1 triliun
hp termahal di indonesia tahun 2019
hp termahal di indonesia 2018
hp termahal di dunia 11 milyar rupiah
hp termahal dan tercanggih di dunia
Terpopuler 2018hp termahal di dunia 2018
hp termahal di indonesia 2019
hp termahal di dunia 1 triliun
hp termahal di dunia 11 milyar rupiah
hp termahal dan tercanggih di dunia
hp termahal di indonesia 2018
hp termahal di indonesia tahun 2018
hp tercanggih di dunia
Comments
Post a Comment